in

Pinjaman Online Bayar Bulanan Jadi Lebih Fleksibel

Pinjaman Online Bayar Bulanan
pixabay.com

Pinjaman online bayar bulanan akan menjadi pilihan yang fleksibel. Saat ini memang banyak pinjaman online sebagai solusi keuangan paling instan. Untuk itu, membuat banyak perusahaan menyediakan aplikasi pinjaman uang. Namun, kebanyakan pinjol menawarkan tenor cukup singkat. Hal tersebut tentunya akan membuat anggapan pinjol tidak membantu sama sekali. 

Namun seiring berkembangnya pinjol, muncul beragam platform yang menawarkan tenor bulanan dari 3 hingga 36 bulan. Selain itu, dengan suku bunga yang menyesuaikan. Layanan pinjaman uang yang bisa Anda cicil secara bulanan tentunya membuat sistem pinjaman tidak terlalu mencekik.

Pinjaman Online Bayar Bulanan
pixabay.com

Inilah Daftar Pinjaman Online Bayar Bulanan

Kebanyakan orang akan mencari pinjol dengan sistem pembayaran cicilan. Layanan ini membuat pengguna lebih mudah untuk mengatur keuangannya. Pinjol yang bisa Anda cicil menawarkan kemudahan saat memerlukan dana darurat tanpa khawatir dengan bunga tinggi. Pengguna bisa menentukan jumlah serta durasi cicilan yang sesuai dengan kemampuan.

Jika tertarik akan menggunakan pinjaman yang bisa Anda cicil, maka perlu memilih fintech yang terdaftar pada Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Dengan demikian, Anda bisa terhindar dari pinjol ilegal dan berpotensi memicu masalah kemudian hari. Adapun rekomendasi pinjaman dengan pembayaran bulanan sebagai berikut.

Indodana

Pilihan pinjaman online yang bisa Anda cicil bulanan yakni layanan dari pinjaman Indodana. Melalui Indodana yang menawarkan cicilan hingga 12 bulan. Selain itu, tersedia jumlah kredit maksimal mencapai Rp15 juta.

Indodana memiliki berbagai fitur unggulan. Mulai dari pinjaman tunai, kredit HP, cicilan tanpa kartu, hingga layanan pay later. Keamanan aplikasi ini tidak perlu Anda ragukan. Sebab, Indodana telah terdaftar dalam Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Anda bisa mencoba menggunakannya tanpa khawatir terkena tindak penipuan.

UangMe

Saat Anda sedang membutuhkan dana darurat yang tidak terlalu besar, maka UangMe bisa menjadi alternatif pilihan paling tepat. Pinjaman online bayar bulanan ini memungkinkan Anda untuk mengajukan pinjaman mulai Rp400 ribu sampai Rp20 juta. Anda bisa memilih jangka waktu cicilannya selama 30 hari dalam produk pinjaman tunai serta paylater. Selain itu, juga bisa memilih pinjaman selama 90 sampai 120 hari.

Tunaiku

Daftar pinjaman online terbaik 2022 yang bisa Anda gunakan yakni Tunaiku. Aplikasi ini yang bekerja sama dengan Amar Bank. Tunaiku menawarkan pinjaman dana sampai dengan Rp20 juta dan tanpa agunan. Selain itu, proses pengambilan keputusannya maupun pencairan dana tergolong cepat. Bahkan untuk persyaratan pinjaman yang sederhana.

Jika pengajuan Anda tidak ingin mendapat penolakan, maka akan lebih baik tidak mengajukan pinjaman berkali-kali. Jika sudah mendapat penolakan sekali, maka baru bisa mengajukannya kembali setelah 60 hari.

Akulaku

Akulaku merupakan aplikasi pinjaman online bayar bulanan yang menawarkan layanan e-commerce serta kredit wilayah Asia Tenggara. Dengan adanya Akulaku, maka bisa belanja beberapa produk secara online.

Anda juga bisa melakukan pengajuan pinjaman dengan limit mencapai Rp15 juta serta tenor 15 bulan. Anda bisa memilih tenor sesuai dengan kemampuan masing-masing serta menikmati 0 DP. Akulaku termasuk aplikasi yang aman dan terpercaya. Bahkan tersedia layanan customer care yang akan membantu 24 jam.

DanaBagus

Aplikasi ini menyediakan tenor pinjaman mulai satu bulan hingga dua tahun lamanya. DanaBagus juga termasuk salah satu daftar pinjaman online cicilan bulanan pilihan terbaik. Namun, aplikasi ini menjadi platform pinjaman online untuk mahasiswa dalam memenuhi kebutuhannya. Misalnya seperti keperluan membeli buku, gadget, laptop, serta lain sebagainya.

Beberapa platform pinjaman online bayar bulanan pilihan yang bermanfaat. Anda bisa mendapatkan pinjaman dengan bunga kompetitif serta kemudahan proses pengajuannya.

Solusi Tidak Bisa Bayar Pinjaman Online

Solusi Tidak Bisa Bayar Pinjaman Online yang Membantu Anda

Pinjaman Online Sinarmas

Pinjaman Online Sinarmas Mudah Dilakukan & Banyak Keunggulan